Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

Pengaruh Volume Sari Buah Naga Merah Terhadap Antioksidan Permen Jelly

Buah Naga Buah naga termasuk buah yang mengandung kadar anti oksidan yang sangat tinggi. Bentuk fisik dari buah naga mirip dengan buah nanas dan memiliki salur pada kulitnya atau seperti sisik naga.  Banyak literatur yang mengatakan bahwa buah naga  berasal dari Meksiko selanjutnya berkembang didaerah asia seperti Vietnam, Thailand, dan Indonesia. Selanjutnya tersebar keseluruh Indonesia seperti Kalimantan, Jawa, Aceh, Sulawesi dan lainnya.  Buahnagatermasuk kelompok kaktus, batang hijau dengan bentuk segi tiga dan buah memanjat pada benda lain sebagai penyangga dan merambat.  Kandungan Gizi Buah Naga Buah naga mengandang beberapa senyawa seperti vitamin B1, vitamin B2, B3, dan vitamin C, protein, lemak, karbohidrat, serat kasar, tiamin, niasin, pyridoxine, kobalamin, glukosa, fenol, betasianin, polifenol, karoten, fosfor,besi, dan flavonoif dan beberapa diantaranya senyawa antioksidan.  Permen Jelly Permen adalah produk makanan cemilan yang berbentuk padat yang dibuat dari gula atau p

Manfaat Kemasan Daun Pisang

Salah satu kemasan yang paling banyak digunakan adalah kemasan daun pisang. Kemasan daun pisang merupakan salah satu kemasan yang memiliki kelebihan jika dibandingkan yang lainnya. Ditengah persaingan kemasan daun pisang tetap menjadi pilihan untuk makanan tradisional.  Beberapa makanan masih eksis menggunakan daun pisang bahkan masih sulit untuk tergantikan. Diantaranya kue bugis, kue nagasari, lemper, botok, pepes, lontong dan nasi bakar. Kue bugis seperti doko-doko utti, doko cangkuli, songkolo dan lainnya. Kesemua makanan ini saya rasa sulit untuk digantikan.   Beberapa kelebihan dari kemasan daun pisang diantaranya :  Aroma Khas Makanan yang dibungkus dengan daun pisang memilki aroma yang khas. Aroma tersebut memberikan selera yang baik sehingga nafsu makan ketika memakan makanan yang dibungkus daun pisang semakin nikmat. Penggunaan daun pisang untuk makanan yaitu bisa sebagai pembungkus dan bisa sebagai alas untuk makan.  Memiliki Anti Oksidan Daun pisang mengandung anti oksidan